Detail Cantuman Kembali
PERTUMBUHAN Acacia crassicarpa BERDASARKAN PARAMETER TINGGI TANAMAN, DIAMETER DAN SURVIVAL DI LAHAN GAMBUT DI PT.ARARA ABADI PERAWANG RIAU
Lahan gambut merupakan lahan yang memiliki peranan sebagai penyangga (buffer) lingkungan, gambut merupakan kawasan penyerap dan penyimpan air (aquafer) selama musim hujan, tetapi pada saat curah hujan sedikit secara perlahan melepaskan air simpanannya. Hal ini penting artinya untuk mencegah banjir pada saat hujan besar dan kelangkaan air pada musim kemarau. Tujuan yang akan dicapai dari PKPM (Pengalaman Kerja Praktek Mahasiswa) adalah mengukur pertumbuhan tinggi Acacia crassicarpa, mengukur diameter Acacia crassicarpa, dan menghitung persentase Acacia crassicarpa yang bertahan hidup (survival). Setelah dihitung menggunakan rumus ternyata pertumbuhan masing-masing plot beragam, hal ini dipengaruhi oleh faktor alam seperti kondisi tanah, suhu ataupun sifat genetika pohon.
NONE
Laporan Tugas Akhir
Indonesia
2014
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
MORI EKA SAPUTRA NBP.1101343008. (2014).PERTUMBUHAN Acacia crassicarpa BERDASARKAN PARAMETER TINGGI TANAMAN, DIAMETER DAN SURVIVAL DI LAHAN GAMBUT DI PT.ARARA ABADI PERAWANG RIAU.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd