Detail Cantuman Kembali
APLIKASI PUPUK NITROGEN DAN MULSA JERAMI DALAM MENINGKATKAN KUALITAS DAN KUANTITAS JAGUNG MANIS (Zea mays saccharata Sturt.)
Jagung manis (Zea mays saccharata Sturt) merupakan tanaman yang sangatrndigemari oleh masyarakat di Indonseia karena rasanya yang manis dibandingkanrndengan jagung biasa sehingga di Indonesia jagung manis banyak diolah menjadirnjagung rebus, jagung bakar, pergedel, dan dalam bentuk awetan kaleng. rnSeiring dengan bertambahnya permintaan setiap tahun sedangkanrnpenawaran jagung manis masih rendah maka perlu dilakukan peningkatanrnproduksi. Salah satu upaya dalam peningkatan produksi yaitu penggunaan pupukrnnitrogen 1/3 dosis saat tanam dan 2/3 dosis saat umur 30 hari setelah tanamrndengan pemberian mulsa jerami. Teknologi ini dapat meningkatkan kualitas danrnkuantitas jagung manis karena penggunaan pupuk nitrogen seperti Urea dapatrnhilang melalui pencucian dan penguapan jadi apabila dikombinasikan denganrnmulsa jerami nitrogen pada Urea tidak mudah hilang selain itu pemberian pupukrnnitrogen 2/3 dosis saat umur 30 hari setelah tanam dapat mempengaruhirnpembentukan biji, berat tongkol, dan kadar gula dalam biji. rnProyek Usaha Mandiri ini dilaksanakan di kebun percobaan PoliteknikrnPertanian Negeri Payakumbuh dengan luas lahan pada teknologi yaitu 200 rnsedangkan kontrol yaitu 50 . Kegiatan Proyek Usaha Mandiri dimulai denganrnpengolahan tanah terlebih dahulu, penanaman, penyulaman, pengadaan teknologi, rnpengaplikasiaan teknologi, pemeliharaan sampai panen.rnAplikasi pupuk nitrogen 1/3 dosis saat tanam dan 2/3 dosis saat umur 30 rnhari setelah tanam yang dikombinasikan dengan pemberian mulsa jerami dapatrnmeningkatkan pertumbuhan tinggi tanaman, lebar daun, panjang daun terpanjangrntanaman jagung. Teknologi ini juga berpengaruh terhadap bobot tongkol jagungrnberkelobot, bobot tongkol tanpa kelobot, panjang tongkol, jumlah baris perrntongkol, jumlah biji per baris, dan kadar gula 15,53%. Produksi jagung manisrndengan teknologi mencapai 13.55 t/ha dengan peningkatan sebesar 22% dibandingrndengan kontrol. Produksi jagung manis pada teknologi dengan pemberian pupukrnnitrogen yang dikombinasikan dengan mulsa jerami 271 kg/200 mrn, denganrnkeuntungan Rp. 84.688 , R/C 1.2, BEP harga Rp. 1860/kg, BEP hasil 213 kg, dan rnBEP lahan 171 sedangkan produksi jagung manis pada kontrol sebesar 220,8rnkg/200 mrn2rn, dengan keuntungan Rp. 10.368, R/C 1, BEP harga Rp. 2.059/kg, BEPrnhasil 216 kg, dan BEP lahan 196 . rn rn rn2
SAPRIANI NBP. 1201321008 - Personal Name
NONE
Proyek Usaha Mandiri
Indonesia
2015
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
SAPRIANI NBP. 1201321008. (2015).APLIKASI PUPUK NITROGEN DAN MULSA JERAMI DALAM MENINGKATKAN KUALITAS DAN KUANTITAS JAGUNG MANIS (Zea mays saccharata Sturt.).(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd