Setya Dharma; " />
Detail Cantuman Kembali

XML

IbM KELOMPOK TANI SEJAHTERA DAN KELOMPOK TANI SERBA USAHA


Kegiatan IbM bagi kelompok tani Sejahtera clan kelompok tani Serba Usaha
di Kota Padang Sumatera Barat dengan Target Luaran Peningkatan laju
pertumbuhan meningkat dari 0,4 menjadi 0,9 kg/ekor/hari melalui pemberian
pakart tape jerarni dan pakan suplemen PERMEN SAPI, Target peningkatan
pendapatan petani dari usaha sapinya dan peternakan mampu mernproduksi
sendiri PERMEN SAPI serta peternak mampu mengolah kotoran ternak menjadi
pupuk organik.
Motode pelaksanaan ipteks dilakukan dengan menerapkan · sejumlah
teknologi sesuai permasalahan yang ada yaitu memanfaatkan jerami padi sebagai
pakan hijauan ternak bermutu, dengan introduksi teknologi pengolahan jerarni
menjadi Tape Jerarni. Memanfaatkan sagu sebagai pakan konsentrat sapi dengan
introduksi teknologi pengolahan sagu menjadi Pakan Kaya Protein Sel Tunggal
(PKPST). Meningkatkan laju pertubuhan sapi potong melalui pemberian Pakan
Ternak Supelemen (PERMEN). Pengolahan limbah temak sapi berupa feses
menjadi Pupuk Organik.
Hasil yang diperoleh Pengolahan jerami padi menjadi tape jerami telah
memudahkan petemak dalam penyediaan hijauan untuk temak sapi dan sekaligus
memanfaatkan limbah pertanian di sekitar lokasi peternak yang selama ini
terbuang. Pemberian permen sapi dapat melengkapi kekurangan gizi yang terdapat
dalam ransum karena penggantian rumput dengan tape jerami. Peternak dapat
memantau perkembengan berat badan ternaknya dengan mudah melalui
pengukuran berat badan menggunakan pita ukur dan mengkonversinya menjadi
,,_her~ badan dan berat daging. Limbah peternakan yang selama ini menjadi limbah
dan bahkan mencemari lingkungan telah dapat diolah menjadi pupuk organik
bermufu, dilengkapi basil Sertifikat Hasil Analisis Unsur Hara dan dikemas
sehingga bisa laku dijual seharga Rp 1.000/ kg.
Key words : sapi potong, integrasi, tape jerami, permen sapi, pupuk organik
Setya Dharma - Personal Name
Raeza Firsta Wisra - Personal Name
Laporan Pengabdian Masyarakat
Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh
2015
Payakumbuh
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
Setya Dharma. (2015).IbM KELOMPOK TANI SEJAHTERA DAN KELOMPOK TANI SERBA USAHA.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd